Pembagian BLT D, Pemdes Terapkan Datang, Ambil, Pergi Aman dari Covid-19

Iklan


 

Pembagian BLT D, Pemdes Terapkan Datang, Ambil, Pergi Aman dari Covid-19

Tim Admin
Kamis, 15 Juli 2021
Last Updated 2021-08-04T01:57:04Z
Premium By Raushan Design With Shroff Templates

 

Kepala Desa Klapagading terapkan Datang,Ambil, Pergi dan Aman dari Covid-19

KLAPAGADING - Beberapa warga di Desa Klapagading kembali mendapat jatah bantuan langsung tunai dana desa (BLT DD), Kamis 15 Juli 2021. 

Umumnya pembagian BLT DD warga biasanya ramai, namun yang terjadi di Pendopo Desa Klapagading bisa dikatakan "Hit and run" datang, ambil, pergi, aman dari Covid-19.

Menurut Kepala Desa Klapagading, Kuntadi yang saat itu memantau, sebelumnya warga telah di informasikan untuk tepat waktu dan gasik. Sehingga tidak ada kerumunan.



"Mereka tertib gasik karena sebelumnya sudjh diberitahu agar datang, ambil, pergi,"katanya.

Seperti diketahui, BLT DD merupakanBLT dana desa yang diberikan kepada keluarga miskin di desa berupa uang tunai sebesar Rp300 ribu yang bersumber dari Dana Desa. 

Untuk periode 2021, pemerintah menyalurkan bantuan secara penuh hingga satu tahun, yaitu mulai Januari dan berakhir pada Desember 2021.(*)

iklan
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Stars Rally to Beat Predators in Winter Classic at Cotton Bowl

Peta Lokasi Desa Klapagading

close
close